Posts

Showing posts from January, 2017

PERDAGANGAN DAN INVESTASI DALAM BISNIS INTERNASIONAL

Setelah membaca bab ini, anda diharapkan mampu :  Memahami daya tarik perdagangan internasional dan bagaimana pertumbuhannya. Mengidentifikasi arah perdagangan, atau siapa berdagang dengan siapa. Menjelaskan ukuran, pertumbuhan dan arah investasi langsung luar negeri Amerika Serikat. Mengidentifikasi siapa yang melakukan investasi dan berapa yang diinvestasikan di USA Memahami alasan-alasan untuk memasuki pasar di luar negeri. Mengetahui cara-cara memasuki pasar internasional. Mengerti bahwa globalisasi perusahaan internasional terjadi atas sekurang-kurangnya tujuh dimensi dan suatu perusahaan dapay bersifat setengah global dalam beberapa dimensi dan sepenuhnya global dalam dimensi-dimensi lainnya. Mendiskusikan macam-macam saluran yang tersedia bagi perusahaan-perusahaan yang mengekspor secara tidak langsung maupun langsung yang melakukan manufaktur di luar negeri. Menjelaskan arah kecenderungan structural dalam perdagangan besar dan eceran.

DINAMIKA PEMBANGUNAN EKONOMI INDONESIA

A. PENDAHULUAN Dinamika pembangunan ekonomi di suatu negara sangat ditentukan oleh banyak faktor, baik faktor internal maupun faktor eksternal. Faktor internal antara lain : Kondisi fisik (termasuk iklim) Lokasi geografi Jumlah dan kualitas sumber daya alam (SDA) Dan sumber daya manusia (SDM) Faktor eksternal antara lain : Perkembangan teknologi Kondisi perekonomian dan politik dunia Keamanan global

TEORI DEVIDEN

Kebijakan   deviden   sering   dianggap   sebagai signal bagi investor   dalam   menilai   baik   buruknya   perusahaan,   hal   ini   disebabkan   karena   kebijakan   deviden   dapat   membawa   pengaruh   terhadap   harga   saham perusahaan. Dengan demikian seberapa besar porsi laba yang   akan   dibagikan   dalam   bentuk   deviden   dan   seberapa   besar   porsi   laba   yang   akan   ditahan   untuk   di nvestasikan   kembali,   merupakan   masalah   yang cukup serius bagi pihak manajemen.   Terdapat sejumlah perdebatan diseputar bagaimana kebijakan   deviden mempengaruhi nilai perusahaan, yaitu: Deviden dapat meningkatkan kesejahteraan pemegang saham Gordon   (1959)   dan   Lintner   (1956),   berpandangan   bahwa semakin   tinggi deviden   payout   ratio   (D1/Po),   maka   semakin   tinggi   pula   nilai dari perusahaan. Gordon dan Lintner berpendapat bahwa investor   menilai   deviden   payout   lebih   besar   daripada   pertumbuhan   (g),   karena   mereka   mer

KEBIJAKAN GARANSI DAN PELAYANAN

Garansi adalah janji penjual bahwa sesuatu produk akan berfungsi seperti yang diharapkan. Dalam pemasaran Internasional masalah garansi sangat sederhana: Apakah perusahaan memberikan garansi internasional yang sama dengan garansi dalam negerinya? Apakah perusahaan memberikan garansi yang sama untuk semua negara untuk disesuaikan untuk setiap negara? Apakah perusahaan menggunakan garansi sebagai alat bersaing? Dari segi produsen, garansi memiliki aspek perlindungan dan aspek promosi. Garansi melindungi produsen dari gugatan yang berlebih-lebihan dengan membatasi tanggung jawabnya. Dan jika garansi memberikan kepastian pembeli, maka ia merupakan salah satu faktor yang membujuk pembeli. Standarisasi  Standarisasi Garansi tidak menimbulkan skala ekonomis dalam produksi dan promosi, seperti yang timbul dari standarisasi produk, kemasan atau merek. Beberapa tekanan luar yang mendorong standarisasi garansi: Jika pasar yang dilayani benar-benar pasar internasional, apalagi jika par

Kasus Bisnis Internasional

PERSENGKETAAN BEA MASUK ANTI-DUMPING PADA KERTAS IMPOR INDONESIA Indonesia sebagai negara berkembang pada umumnya akan memilih suatu perusahaan domestik untuk disubsidi khususnya industri yang benar-benar menjadi ekspor Indonesia. Dan selain itu, Indonesia juga mengambil kebijakan ekonomi seperti penetapan batasan impor, hambatan tarif dan non tarif dan kebijakan lainnya. Sama seperti negara lainnya, Korea juga menetapkan kebijakan ekonomi anti dumping untuk melindungi industri domestiknya. Kali ini yang menjadi sasaran negara yang melakukan dumping adalah Indonesia.